Buku ini sangat tepat dijadikan sebagai bahan latihan anak-anak. Dimulai dari latihan motorik halus dengan menarik aneka macam garis, hingga membentuk benda, angka dan huruf. Setelah itu, anak-anak dilatih untuk berhitung dan membaca kata hingga kalimat. Semua latihan dimulai dari yang mudah hingga sulit dan latihannya bervariasi.
Penulis: Mutiara Fhatrina
ISBN cetak: 9786230046285
SKU: 723070152
Tanggal Terbit: 01 Maret 2023
Harga: Rp95.000 (harga dapat berubah sewaktu-waktu)